jurnal telematika


JUDUL : ANALISA DAN RANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGADAAN BARANG  DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK : STUDI KASUS PT. LIGA INDONESIA

TUJUAN : 


- Memberikan solusi dari permasalahan pada bagian pengadaan yang ada pada PT. Liga Indonesia. 

- Meminimalisir kesalahan dengan memberikan pencatatan yang sesuai dan akurat.

- Memberikan penyimpanan data yang lebih aman, sehingga memudahkan dalam pencarian data.

- Memudahkan dalam mengontrol data masukan dan keluaran dalam penyajian informasi tentang pengadaan barang sehingga laporan dapat dilakukan secara cepat dan akurat.
- Meningkatkan efektifitas kerja khususnya dalam pengolahan data agar dapat menghasilkan informasi yang dibutuhkan dengan lengkap serta dapat dihasilkan setiap saat jika diperlukan.  

 METODE : 



Metode penelitian adalah menggambarkan cara mengumpulakan data yang di perlukan sebagai bahan untuk menyusun tugas akhir ini adalah sebagai berikut :
1) Metode Pengumpulan Data. Metode pengumpulan data yaitu mendapatkan data dengan cara : 
a)     Observasi
Kegiatan ini dilakukan untuk mengumpulkan data dengan cara pengamatan langsung dengan hal-hal yang berkaitan dengan sistem informasi
penjualan jasa layanan internet 
b)    Wawancara
Mempelajari dan menganalisa sistem yang sedang berjalan serta mendapatkan data langsung dari sumbernya dengan tanya jawab dan wawancara diharapkan informasi yang diperoleh benar-benar dapat dipertanggung jawabkan atas pertanyaan yang diajukan. 
c)     Studi Kepustakaan Dilakukan dengan cara membaca bukubuku yang berkaitan dengan masalah penjualan jasa layanan internet. 

2) Analisa Sistem.
Kegiatan yang dilakukan pada tahap ini yaitu manganalisa sistem yang ada yaitu mempelajari dan mengetahui apa yang akan dikerjakan sistem yang ada serta identifikasi kebutuhan, alat yang digunakan adalah Activity Diagram dan
Use Case Diagram

3) Rancangan Sistem

Tahap Perancangan Sistem adalah merancang sistem secara rinci berdasarkan hasil analisa sistem yang ada, sehingga menghasilkan model sistem baru yang diusulkan,Alat-alat yang digunakan pada tahap perancangan sistem sebagai berikut : Rancangan Class Diagram, Rancangan dialog 
Layar dan Squence Diagram  

KESIMPULAN

dalam jurnal ini bertujuan untuk mengkomputerisasi Pada PT. Liga indonesia mempercepat proses pengolahan data , pembuatan laporan dan pencetakan sehingga menghemat waktu dan biaya dan kekurangan dalam sistem yang sebelumnya dapat teratasi.

Sistem yang dikomputerisasi dapat menangulangi kesalahan yang dilakukan manusia  yaitu human error

SUMBER : http://www.academia.edu/download/32450735/Deni_TM_Vol3No2.pdf
DAFTAR PUSTAKA



[1]            Jogiyanto. Analisis & Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: ANDI, 2005. 
[2]            Leitch Robert A., Davis Roscoe K. Sistem Informasi, 2005. 
[3]            Whitten, Jeffery L., Lonnie D. Bentley, Kevin C. Dittman. System Analisis and Design Methods. 6th ed. New York : McGraw-Hill, 2004. 
[4]            Munawar. Pemodelan Visual dengan UML. .Yogyakarta : Graha
                Ilmu, 2005





Komentar

Postingan populer dari blog ini

TUGAS 3 : Contoh Prosedur IT Audit & Lembar Kerja IT Audit

CONTOH KALIMAT PENALARAN BAHASA INDONESIA 2#

Bentuk Bagan Struktur Organisasi